Friday, July 3, 2009

cup cake ala riung bandung



cara membuat cup cake abal-abal namun t.o.p.b.g.t ala anak sma yang seret uang.

bahan :
terigu sekeresek
gula secukupnya
telur empat biji
coklat batang yang dilelehkan
loyang buat cup cake
kertas kue

cara membuat :
1. mix telur dan gula sampai jadi putih
2. tambahkan terigu secukupnya, gunakan insting anda
3. setelah semuanya tercampur dengan sempurna, sisihkan sebentar.
4. lumuri loyang dengan mentega dan tepung, lalu panaskan loyang di dalam oven toaster selama kurang lebih 30 menit dengan suhu 250 derajat, setelah timer berbunyi, keluarkan dari dalam oven.
5. taruh kertas kue, yang bundar dan bergerigi, yang sudah dilumuri mentega, ke dalam loyang cup cake, lalu tuang adonan ke atas kertas itu.
6. panggan di dalam oven toaster selama 20 menit. jangan lupa di bolak balik.
7. setelah matang, angkat dan keluarkan dari cetakan loyang. perlu diingat untuk tidak menggunakan tenaga saat mengeluarkannya, atau kuenya bakal penyok. tiriskan.
8. lumuri kue dengan coklat yang sudah dilelehkan dalam microwave selama 1 menit (tidak boleh lebih), lalu hias.


enak loh, meski gosong.

cheers

tazzualdehid

No comments:

Post a Comment

celetukan